Nama: Alfiandy Ernanda Pratama
NIM: 230102141
Prodi: Teknik Mesin REG B
Publikasi 21 November 2023
MATERI BESARAN DAN SATUAN
Pengertian Besaran, Satuan dan Dimensi dalam Fisika
Pengertian Besaran
Satuan dan Dimensi dalam Fisika
- Panjang (m)
- Massa (kg)
- Waktu (s)
- Suhu (K)
- Kuat arus listrik (A)
- Intensitas cahaya (cd)
- Jumlah zat (mol)
- Panjang [L]
- Massa [M]
- Waktu [T]
- Suhu [0]
- Kuat arus listrik [l]
- Intensitas cahaya [J]
- Jumlah zat [N]
Besaran Pokok dan Satuannya
Besaran pokok adalah besaran yang tidak berasal dari besaran lain, melainkan besaran yang menjadi dasar untuk menetapkan besaran yang lain. Dengan kata lain, besaran pokok tidak bergantung pada besaran pokok yang lain. Besaran pokok memiliki satuan yang sudah ditetapkan terlebih dahulu oleh para fisikawan terdahulu. Beberapa besaran pokok dan satuannya ada pada tabel berikut.
Sumber refrensi yang saya ambil
https://kumparan.com/ragam-info/pengertian-besaran-satuan-dan-dimensi-dalam-fisika-21AUNp9bz8Z/full
https://www.superprof.co.id/blog/besaran-vs-satuan-vs-dimensi/
Tidak ada komentar:
Posting Komentar